Thursday, December 21, 2017

Manfaat Air Cucian Beras Yang Perlu Kamu Tahu



Perawatan kulit yang memiliki manfaat bagus ternyata tidak hanya didapatkan dengan merocoh kantong terlalu dalam lo. Bahan alami satu ini sering berada disekitar kita namun kita belum menyadari apa saja manfaat bahan alami satu ini terutama untuk kesehatan kulit. Benda satu ini ternyat adalah air cucian beras yang sangat bermanfaat untuk kulit karena kandungan zatoryzanol yang dapat menangkal radikal bebas yang masuk ke kulit. Lalu apa saja manfaat air cucian beras ini untuk kecantikan da kesehatan kulit?

1. Menutrisi sekaligus Menyegarkan kulit

Kandungan vitamin, protein, mineral, dan antioksidan pada air cucian beras ini ternyata bermanfaat menutrisi sekaligus menyegarkan kulitmu.

2. Pembersih Wajah

Dengan cara mencelupkan kapas dan dilanjutkan memijat perlahan pada wajah, biarkan hingga dingin dan bisa dibilas dengan air dingin. kamu bisa langsung mendapatkan manfaat yan yang ringan bersih dari kotoran.

3. Pudarkan Flek Hitam

Nutrisi penting pada air cucian beras mampu mencerahkan dan cegah berbagai macam jenis masalah kuit dan juga meningkatkan produksi collagen dalam tubuh. Sehingga kulit muka menjadi lebih bercahaya dan flek hitam pun akan memudar.

No comments:

Post a Comment